Ketika kita membeli komputer second ataupun baru tapi kehilangan CD driver, tentu kita akan kesulitan mencari driver untuk motherboard kita. Beberapa motherboard memang memiliki device driver yang “plug n play“, artinya ketika selesai di instal, semua driver langsung berfungsi dengan baik. Tapi kalau tidak? Tentu kita akan kebingungan mencari driver motherboard kita bila jenis motherboard nya pun kita tidak tahu.
Berikut, beberapa tips untuk menentukan jenis motherboard ataupun menentukan jenis device driver kita:
1. Hidupkan komputer kita, begitu komputer berbunyi “bep” cepat tekan Tombol Pause – Break yang ada di keyboard. Tampilan monitor akan seperti dibawah ini.
Lihat di pojok kiri bawah, dibawah tulisan “Press DEL to run Setup”. Yup! itu adalah jenis motherboard kita. Kita menemukan jenis motherboard kita adalah P2B dengan menggunakan chipset i440BX. Tulis di kertas, atau hapalkan. Searching di Google untuk menemukan drivernya.<-!more->
TKJ SMK NU 1 BABAT
MAMPU DAN BISA DIANDALKAN
Sabtu, 27 November 2010
Processor Berdasarkan Arsitektur
Kecepatan proses data atau inforamasi yang dilakukan oleh sebuah komputer tidak terlepas dari besar kecilnya bit dari prosesor itu sendiri, semakin kecil bit yang dimiliki oleh prosesor tentu akan semakin lambat untuk memproses suatu masukan berupa data begitu juga sebaliknya apabila kapasitas bit prosesor semakin besar maka proses yang terjadipun semakin cepat untuk menghasilkan informasi. Namun cepat atau lambatnya kinerja komputer tidak hanya tergantung pada prosesor semata melain ada beberapa komponen lain yang mendukung kecepatan proses sebuah komputer antara lain dipengaruhi oleh besar kecilnya kapasitas sebuah memori.<-!more-> |
Motherboard Intel berdasarkan Series
Berikut ini jenis-jenis mainboard atau motherboard yang dikeluarkan intel berdasarkan series. Extreme Series
Media Series
|
jenis VGA Card, berdasarkan jenis slot
Tujuan utama mengetahui jenis-jenis vga adalah kita bisa mengidentifikasi VGA yang kita miliki, dengan demikian kita tidak kebingunan ketika akan mengganti vga. Berdasarkan jenis slot, atau bagian dari vga yang terpasang ke komputer, maka dapat dikategorikan menjadi beberapa jenis, antara lain:
- VGA PCI, vga card ini bisa digunakan dengan memasang pada slot vga, vga jenis ini sudah jarang sekali digunakan, karena keterbatasan fitur, ciri-cirinya adalah bagian slot-nya pada bagian depan terdapat coakan, dan jenis pin-nya lurus secara vertikal, lebih jelasnya lihat gambar berikut:
- VGA Jenis AGP, awal dibuatnya vga agp, karena peningkatan yang signifikan terhadap transfer data dari memory, cpu ke peralatan display, sehingga dibuatkan slot agp untuk memasang vga kenis agp, vga agp diluncurkan berdasarkan nilai voltase yang digunakan, yaitu agp 1x dan 2x dengan voltase 3.3 v, sedangkan 4x dan 8x 1,5 volt. vga agp terakhir yang muncul adalah jenis pro dan pro universal dengan kemampuan 3.3 dan 1,5 volt. Ciri-ciri vga ini adalah bentuk pin-nya yang vertikal dengan bentuk mirip formasi sarang lebah, berikut adalah gambar vga agp dan slot-slot agp-nya:<-!more->
Perbedaan DDR1 DDR2 DDR3
Mungkin sebagian dari anda masih belum tahu apa perbedaan dari RAM DDR1 dengan RAM DDR2, kalau anda belum tahu saya juga baru tahu akhir-akhir ini saja , untuk itulah bagi yang butuh anda baca artikel ini secara sekasama.perbedaan dari DDR1,DDR2,dan DDR3 dapat terlihat dari gambar diatas....
Adapun perbedaan pada fisik antara memori jenis DDR dengan jenis DDR2 yang pertama adalah pada jenis chip memori yang digunakan. Pada memori jenis DDR, chip memori (IC)yang digunakan pada board modul memori adalah adalah jenis TSOP (Thin Small-Outline Packege). Bentuknya adalah empat persegi panjag dengan kaki-kaki di sisi kiri dan kanannya. Jarang sekali modul memori DDR yang menggunakan chip memori jenis BGA.<-!more->
Adapun perbedaan pada fisik antara memori jenis DDR dengan jenis DDR2 yang pertama adalah pada jenis chip memori yang digunakan. Pada memori jenis DDR, chip memori (IC)yang digunakan pada board modul memori adalah adalah jenis TSOP (Thin Small-Outline Packege). Bentuknya adalah empat persegi panjag dengan kaki-kaki di sisi kiri dan kanannya. Jarang sekali modul memori DDR yang menggunakan chip memori jenis BGA.<-!more->
PERBEDAAN SRAM, EDORAM, SDRAM, DDRAM dan RDRAM
SRAM (Static RAM) :
Memory yang terdiri dari kumpulan flip-flop
EDORAM (Extended Data Out Random Access Memory) :
Memiliki kemampuan yang lebih cepat dalam membaca dan mentranfer data dibandingkan dengan RAM biasa
Slot memory untuk EDORAM adalah 72 Pin
Bentuk EDORAM yaitu Single Inline Memory Modul (SIMM)
Memiliki kecepatan lebih dari 66 Mhz <-!more->
Langganan:
Postingan (Atom)